image

Pelaksanaan TPA dan Wawancara Calon Siswa TA 2024-2025

Makassar-Sekolah Islam Terpadu Ittihad Makassar menyelenggarakan Tes Potensi Akademi (TPA) dan Wawancara orang tua calon siswa TA 2024-2025. (6/25)
Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) yang telah terselenggara sejak Januari 2024 dan hari ini penyelenggaraan Tes Potensi Akademik dan Wawancara calon siswa
Tes ini akan terlaksana selaam 3 hari, Selasa-Kamis, 25-27 Juni 2024 dengan pelaksanaan yang terkordinir dengan baik

"Pelaksanaan tes ini dilakukan untuk mengukur kemampuan calon siswa serta mengetahui lebih awal kondisi finansial claon orang tua siswa," ucap Ketua Panitia PPDB 2024, A. Mappe.

Beliau juga menginformasikan bahwa pelaksanaan tes ini bukan hanya ingin mengetahui ukuran akademik ananda tetapi juga mengetahui level dari kemampuan membaca Al-Quran.
Disisi lain, pendaftaraan peserta didik akan terus terbuka sampai bulan Agustus mendatang.